SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 4


Soal 1
Gas A dan gas B bereaksi menurut persamaan berikut: A(g) + B(g) à C(g) + D(g)
Pengaruh konsentrasi A dan B terhadap laju reaksi ditemukan sebagai berikut.

Orde terhadap A adalah …

Soal 2
Reaksi gas bromin dengan gas nitrogen oksida sesuai dengan persamaan reaksi: 2NO(g) + Br2(g) à 2NOBr(g). Berdasarkan hasil percobaan diperoleh data
Nilai orde reaksi terhadap NO adalah …

Soal 3
Perhatikan reaksi berikut!
CHCl3(g) + Cl2(g) à CCl4(g) + HCl(g)
Laju reaksi (v) = k[CHCl3][Cl]1/2 . Jika konsentrasi CHCl3 diperbesar dua kali, maka …
a.       Kecepatan reaksi tetap
b.       Kecepatan reaksi menjadi dua kali
c.       Orde reaksi seluruhnya bertambah
d.       Orde reaksi terhadap CHCl3 = 2
e.       Tetapan kecepatan reaksi akan bertambah besar

Soal 4
Reaksi 2NO(g) + O2(g) à 2NO2(g). Persamaan laju reaksinya v = k[NO]2[O2]. Jika volume diperkecil ½ volume semula maka laju reaksinya sebanding laju semula menjadi … kali

Soal 5
Diketahui  data percobaan dari reaksi: 2NO2(g) à 2NO(g) + O2(g) sebagai berikut
Nilai tetapan laju reaksi (k) berdasarkan tabel di atas adalah …



Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Followers

Program

Sitemap

Blog Archive