Sel fagosit berperan penting dalam memangsa benda asing yang masuk ke dalam tubuh sehingga organel yang paling banyak terdapat di dalam sel ini adalah ...
A. Badan golgi
B. Retikulum endoplasma
C. Mitokondria
D. Lisosom
E. Ribosom
Pembahasan
- Badan golgi: mensekresikan polisakarida dan protein
- Retikulum endoplasma halus : transpor dan sintesis lemak
- Retikulum endoplasma kasar: transpor dan sintesis protein di dalam ribosom
- Mitokondria : respirasi sel
- Ribosom : sintesis protein
- Lisosom : menghidrolisis atau mencerna benda asing
Jadi, jawaban yang benar adalah D.
No comments:
Post a Comment