Ada rumus KECE lho, yuk perhatikan apa saja
- Knowledge
Pada dasarnya, kalian harus memiliki pengetahuan yang mendalam mengenai topik yang akan dibawakan.
Cari tahu tentang teori-teori topik yang akan dibawakan.
Pelajari dan terapkan dengan pengalaman-pengalaman kita, serta data-data pendukung.
Gali informasi menarik dari pengalaman kita dan kombinasikan dengan pengalaman orang lain, misalnya dari buku.
Selanjutnya, berlatihlah cara membawakan presentasi tersebut. - Confidence
Jika teori sudah anda kuasai, secara tidak langsung kepercayaan diri kita akan semakin meningkat. - Enthusiast
Antusias adalah akibat dari elemen pengetahuan dan kepercayaan diri.
Ingatlah bahwa antusias itu menular.
Jadi, jika kita membawakan presentasi dengan antusias, maka akan berpengaruh terhadap audiens.
No comments:
Post a Comment