Pembangunan Candi

      Pembangunan candi menjadi salah satu hal yang kontroversi diantara para ahli arkeolog karena alat yang digunakan untuk membangun atau  membuat candi belum ditemukan. Teknik pembangunan candi disesuaikan dengan bahan bangunan dari candi tersebut. Apabila candi terbuat dari batu, maka penyusunannya akan dibuat mengunci antara batu satu dan yang lainnya sedangkan untuk candi yang terbuat dari batu bata, maka akan ada pencampuran air pata batu bata agar saling melekat. Terdapat 6 pembagian kerja dalam pembangunan candi diantaranya adalah

Gambar 1.1 Pembangunan Candi

  1. Yajamana: Orang yang mendanai pembangunan candi
  2. Acharya: Pendeta yang memimpin upacara pembangunan candi
  3. Sthapati: Arsitek yang dipilih oleh Acharya
  4. Sutrhagin: Orang yang menetapkan tanah yang akan dibuat untuk pembangunan candi
  5. Taksaka: Bertugas menghias candi serta membuat relief dan arca
  6. Vardhakin: Pekerja kasar yang bertugas memecah batu, mengangkat serta memindahkan

Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Followers

Program