Soal 16 Pengukuran Besaran Satuan FISIKA 10 SMA

 

     Ketebalan tumpukan tripleks diukur menggunakan jangka sorong dan mikrometer sekrup diperoleh hasil berturut-turut 1,23 cm dan 11,24 mm.

Mengapa terdapat perbedaan hasil pengukuran ketebalan tumpukan tripleks dengan alat ukur panjang yang berbeda? Jelaskan faktor-faktor penyebab terjadinya perbedaan hasil pengukuran!

Pembahasan



>> Selanjutnya

Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Followers

Program

Sitemap

Blog Archive