Soal 6-8 Pencemaran Lingkungan BIOLOGI 10 SMA

Soal 6
Perhatikan grafik perubahan komponen danau setelah tercemar pupuk dari pertanian terdekat berikut.


Pernyataan yang sesuai grafik adalah ...
A. Pertumbuhan alga tertinggi terjadi pada waktu nomor 2
B. Jumlah bakteri tertinggi terjadi pada waktu yang diberi nomor 3
C. Kadar oksigen terendah berada pada waktu yang diberi nomor 4
D. Kadar nitrat turun setelah terjadi pencemaran dari limbah pupuk
E. Jumlah populasi alga terendah terjadi setelah pencemaran pupuk

Soal 7
Perhatikan gambar aliran sampah organik yang masuk ke sungai berikut

Larva serangga Chironomus sp. yang lebih dikenal sebagai cacing darah dapat dengan mudah ditemukan pada perairan dengan tingkat pencemaran tinggi. Populasi cacing darah paling sedikit ditemukan di daerah yang ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Soal 8
Menurut sejumlah peneliti, tingkat deforestasi Indonesia masih tinggi sehingga menimbulkan kekhawatiran global. Dampak deforestasi yang tepat adalah ...

Pembahasan

>> Selanjutnya




Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Followers

Program

Sitemap

Blog Archive