Soal dan Pembahasan Listrik Statis : Kapasitor (2)

  1. Sebanyak empat buah kapasitor yang tersusun dalam rangkaian paralel. Nilai kapasitas keempat kapasitor memenuhi C2 < C1 < C4 < C3. Apabila rangkaian tersebut diberi sumber tegangan sebesar V, pernyataan yang benar adalah ...
    a. Muatan listrik yang tersimpan C2 dan C3 adalah sama
    b. Muatan listrik yang tersimpan C3 dan C4 memenuhi q4 > q3
    c. Beda potensial ujung kapasitor C1 dan C2 memenuhi V1 < V2
    d. Beda potensial ujung-ujung C1, C2, C3, dan C4 adalah V1 = V2 = V3 = V4 = V
    e. Energi potensial yang tersimpan C1, C2, C3, dan C4 memenuhi E2 < E1 < E4 < E3

  2. Perhatikan gambar di bawah!

    Kapasitor yang memiliki beda potensial sebesar 0,5 V ditunjukkan pada kapasitor ...
    a. C1
    b. C2
    c. C3
    d. C4
    e. C5

  3. Sebanyak n buah kapasitor identik memiliki kapasitas kapasitor sebesar C yang tersusun secara paralel dalam suatu rangkaian kapasitor. Apabila tiap-tiap kapasitor dipasang seri dengan sebuah kapasitor 3C, besar kapasitas total pada susunan kapasitor tersebut adalah ...
    a. 4/n C
    b. 2/n C
    c. 0,25 nC
    d. 0,75 nC
    e. 4nC

  4. Perhatikan tabel kapasitas kapasitor berikut

    Aulia menyusun rangkaian kapasitor dan dihubungkan sumber tegangan sebesar 0,5 V seperti gambar di bawah.

    Agar rangkaian kapasitor yang disusun Aulia memiliki energi potensial sebesar 2,5 mikro Joule, kapasitor X yang harus dipasang adalah ...
    a. C1
    b. C2
    c. C3
    d. C4
    e. C5

  5. Diketahui lima kapasitor tersusun seperti gambar di bawah.

    Pernyataan yang sesuai dengan gambar rangkaian adalah ...
    a. Kapasitas kapasitor pengganti rangkaian sebesar 20 mikro faraday
    b. Muatan listrik total yang tersimpan dalam rangkaian kapasitor sebesar 50 mikro coulomb
    c. Kapasitor C1 memiliki beda potensial paling kecil
    d. Muatan listrik yang tersimpan di C5 lebih besar daripada muatan listrik yang tersimpan di C2
    e. Beda potensial di C1 lebih besar daripada beda potensial di C4

Pembahasan


Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Followers

Program