Soal 1-5 Pengukuran Besaran Satuan FISIKA 10 SMA
Soal 1
Kelompok besaran turunan berikut yang
benar adalah ….
A. Suhu, massa, dan volume
B. Kuat arus, massa, dan gaya
C. Massa jenis, gaya, dan berat
D. Kecepatan, suhu, dan jumlah zat
E. Momentum, waktu, dan percepatan
Soal 2
Perhatikan beberapa besaran berikut!
1) Intensitas cahaya
2) Jumlah zat
3) Kalor
4) Impuls
Besaran pokok ditunjukkan oleh angka
…
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
Soal 3
Perhatikan beberapa besaran berikut!
1) Percepatan
2) Kelajuan
3) Kecepatan
4) Waktu
5) Massa
Di antara kelima besaran tersebut
yang tergolong besaran scalar ditunjukkan oleh angka …
A. 1, 2, 3
B. 1, 3, 4
C. 2, 3, 4
D. 2, 4, 5
E. 3, 4, 5
Soal 4
Kegiatan berikut yang merupakan
kegiatan pengukuran adalah …
A. Buyung menghitung jumlah uang di
dompetnya
B. Rino menghitung banyaknya mobil di
jalan raya
C. Adi menentukan lingkar perutnya
dengan meteran
D. Yuki menghitung jumlah uang dengan
mesin penghitung uang
E. Sena menghitung jumlah kelereng
dengan melihat warnanya
Soal 5
Pasangan besaran turunan yang
memiliki satuan sama adalah …
A. Usaha dan gaya
B. Berat dan energi
C. Momentum dan gaya
D. Momentum dan impuls
E. Usaha dan impuls
Pembahasan
>> Selanjutnya
Soal 15 Pengukuran Besaran FISIKA 10 SMA
Sebuah kaca mempunyai ketebalan
seperti ditunjukkan pada gambar berikut.
Jika kaca
dapat ditumpuk hingga batas maksimal 12 buah, tentukan tinggi tumpukan kaca
tersebut!
Pembahasan
>> Selanjutnya
Soal 14 Pengukuran Besaran FISIKA 10 SMA
Sebuah lubang pipa mempunyai diameter
sebagai berikut.
Jika air
dalam pipa tersebut mengalir dengan kecepatan 20 cm/s, air yang dikeluarkan
oleh pipa melebihi 100 L dalam 10 menit. Benarkah pernyataan tersebut?
Buktikan!
Pembahasan
>> Selanjutnya
Soal 13 Pengukuran Besaran FISIKA 10 SMA
Dua benda berputar dengan waktu total (tidak diketahui jumlah putarannya) seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut.
Soal 12 Pengukuran Besaran FISIKA 10 SMA
Dalam sebuah percobaan gerak harmonis
sederhana, didapatkan waktu gerak bolak-balik bandul sebanyak 10 kali seperti
gambar berikut.
Tentukan
frekuensi getaran bandul tersebut!
Pembahasan
>> Selanjutnya