Showing posts with label Latsol. Show all posts
Showing posts with label Latsol. Show all posts

LATIHAN SOAL REGRESI LINEAR PART 1 MTK KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA

 

1.            Diagram pencar yang tepat untuk data pada tabel berikut adalah …

 





2.            Variabel kuantitatif merupakan variabel yang nilai satuannya dapat dinyatakan dalam bentuk …

a.      Kategori

b.      Symbol

c.       Perbandingan

d.      Interval

e.      Angka

 

3.            Variabel yang digunakan untuk membuat prediksi terhadap nilai variable dependen adalah variable …

a.      Dependen

b.      Independent

c.       Kualitatif

d.      Kuantitatif

e.      Numerik

 

4.            Data bivariat adalah data yang terdiri dari …

a.      Satu nilai

b.      Banyak nilai

c.       Dua variable kuantitatif

d.      Dua variable kualitatif

e.      Variable kuantitatif dan kualitatif

 

5.            Pola korelasi pada diagram pencar berikut ini adalah …


a.      Negative

b.      Positif

c.       Tidak berpola

d.      Kurva

e.      Linear

 

6.            Perhatikan table berikut ini


Persamaan garis regresi dari data tersebut adalah …

a.    

b.    

c.     

d.    

e.    

 

7.            Seorang pelanggan sebuah toko cokelat menyelidiki hubungan antara harga (y rupiah) dari 100 gram cokelat dan persentase kandungan cokelat (x %). Data yang diperoleh disajikan pada table berikut.


Rata-rata harga cokelat yang diteliti adalah …

a.      Rp 4.750,00

b.      Rp 5.250,00

c.       Rp 5.500,00

d.      Rp 6.000,00

e.      Rp 6.500,00

 

Informasi berikut ini untuk menjawab soal nomor 8-10.

Tabel berikut ini berisi informasi dari 8 siswa SMA mengenai rata-rata waktu yang dihabiskan dalam sehari untuk menggunakan media social serta nilai rata-rata yang mereka dapatkan

 


8.      Jika persamaan garis regresi dari data tersebut adalah, prediksi nilai rata-rata siswa yang menghabiskan waktu 5 jam per hari untuk media sosial adalah …

a.      56,36

b.      60,92

c.       64,16

d.      66,10

e.      67,40

>> Selanjutnya



Share:

LATIHAN SOAL DAN PEMBAHASAN PELUANG PART 2 MATEMATIKA 10 SMA KURIKULUM MERDEKA

 

1.         Sebuah dadu dilempar 2 kali. Berapa peluang munculnya mata dadu 3 pada pelemparan pertama dan mata dadu 5 pada pelemparan kedua.

 

2.         Yasmin memiliki 3 pensil, 2 bolpoin biru, dan 5 bolpoin hitam. Yasmin ingin mengerjakan tugas di buku dengan menggunakan pensil atau bolpoin yang dimilikinya. Berapa banyak pilihan alat tulis yang dapat dipakai Yasmin?

 

3.         Linda ingin mendengarkan lagu di handphone. Di handphone miliknya terdapat 5 lagu pop, 4 lagu rock, dan 3 lagu dangdut. Linda ingin mendengarkan lagu pop atau dangdut. Berapa banyak cara Linda memilih lagu yang akan dia dengar?

 

4.         Dalam pelemparan dua dadu, tentukan peluang munculnya mata dadu berjumlah 5 atau 7

 

5.         Sebuah uang logam dan sebuah dadu dilempar sekali. Berapa peluang munculnya gambar pada uang logam dan munculnya bilangan prima pada dadu.

 

6.         Dua buah dadu dilempar undi secara bersamaan. Tentukan peluang muncul mata dadu berjumlah 3 atau bernomor sama

 

7.         Dalam suatu kaleng tersisa 3 permen strawberry dan 3 permen coklat. Jika dari kaleng tersebut diambil 2 permen sekaligus, tentukan peluang mendapatkan 1 permen strawberry dan 1 permen coklat

 

8.         Dua buah dadu berwarna merah dan biru dilempar bersamaan. Berapa peluang munculnya mata dadu 2 pada dadu merah dan mata dadu 3 pada dadu biru

 

9.         Sebuah kartu diambil secara acak dari sebuah kantong yang berisi nomor 1-30. Tentukan peluang terambilnya kartu bernomor kelipatan 3 atau factor dari 10

 

10.     Sebuah kartu diambil dari seperangkat kartu  bernomor 1-9. Misalnya kejadian A adalah peluang terambilnya kartu bernomor pria dan kejadian B adalah peluang terambilnya kartu bernomor genap. Tentukan peluang kejadian A atau B.

 

11.     Dari seperangkat kartu bridge diambil sebuah kartu secara acak. Tentukan peluang terambilnya kartu berwarna merah atau kartu As.



Share:

LATIHAN SOAL DAN PEMBAHASAN PELUANG PART 1 MATEMATIKA 10 SMA KURIKULUM MERDEKA

 

1.         Sebuah uang logam dilemparkan sekali, tentukan:

a.      Ruang sampel

b.      Titik Sampel

c.       Banyak titik sampel

 

2.         Sebuah dadu yang dilemparkan, tentukan

a.      Ruang sampel

b.      Banyaknya titik sampel

c.       Kejadian munculnya mata dadu bilangan genap

 

3.         Dua dadu dilemparkan bersamaan, tentukan

a.      Banyak titik sampel

b.      Kejadian munculnya mata dadu yang berjumlah 7

c.       Kejadian muncul mata dadu sama

 

4.         Tiga buah uang logam dilempar bersamaan, tentukan

a.      Banyak titik sampel

b.      Kejadian paling sedikit muncul satu gambar

c.       Kejadian munculnya sisi yang sama

d.      Kejadian munculnya dua angka

e.      Kejadian tidak ada angka yang muncul

 

5.         Sebuah uang logam dan sebuah dadu dilambungkan bersamaan. Tentukan ruang sampel dan titik sampelnya

 

6.         Dua dadu dan sekeping uang logam dilempar bersamaan. Tentukan banyak titik sampelnya

 

7.         Dalam pelemparan dua dadu, tentukan peluang munculnya mata dadu berjumlah 5 atau 7

 

8.         Dalam sebuah lemari, terdapat 5 baju berwarna hijau dan 7 baju berwarna merah. Akan diambil beberapa baju secara acak. Tentukan peluang diambilnya 2 baju berwarna hijau atau 3 baju berwarna merah

 

9.         Di dalam sebuah kotak terdapat 30 bola yang diberi nomor 1-30. Jika diambil sebuah bola secara acak, tentukan peluang terambil bola bernomor kelipatan 5 atau kelipatan 10

 

10.     Dua dadu dilambungkan secara bersamaan sebanyak 1 kali. Tentukan peluang kejadian muncul mata dadu 7 atau mempunyai selisih 3

>> Selanjutnya



Share:

LATIHAN SOAL STOKIOMETRI RUMUS EMPIRIS, RUMUS MOLEKUL, KADAR UNSUR DALAM SENYAWA PART 2

 

1.            Berapa gram masing-masing senyawa berikut diperlukan untuk mendapatkan 100gram nitrogen?
(NH4)2HPO4 (Ar H = 1; C = 12; N = 14; O = 16; P = 13)

 

2.            Suatu bijih besi mengandung besi sebagai Fe3O4​. Dari 50 gram bijih tersebut dapat diperoleh 2,6 gram besi. Tentukan % massa   dalam bijih tersebut. (Ar​ O = 16 dan Fe = 56)

 

3.            Jika diketahui hemoglobin (Mr​=68.000) mengandung 0,33% berat besi, maka jumlah atom Fe (Ar​=56) dalam molekul hemoglobin adalah ....  

a.     

4.            Klorofil mengandung 2,72% magnesium berdasarkan massanya. Anggap bahwa tiap molekul klorofil mengandung 1 atom Mg. Berapakah massa molekul relatif (Mr​) klorofil tersebut? (Ar​ Mg = 24)

 

5.            Pada pembakaran sempurna 2,3 gram suatu senyawa yang mengandung C, H, dan O dihasilkan 4,4 gram CO2​ dan 2,7 gram H2​O. Persamaan reaksinya:

CxHy​O2+O2​→CO2​+H2​O 

Tentukan rumus empiris senyawa tersebut! (Ar​ C = 12, H = 1, dan O = 16)  

 

6.            Pada pembakaran sempurna 1,3 gram suatu hidrokarbon CxHy dihasilkan 4,4 gram CO2 Massa 5 liter senyawa (T, P) adalah 6,5 gram. Pada (T, P) yang sama, massa dari 1 liter oksigen adalah 1,6 gram. Tentukan rumus molekul hidrokarbon tersebut (Ar C=12, H=1, dan O=16).

Pembahasan 1-4



Pembahasan 5-6



Share:

LATIHAN SOAL STOKIOMETRI RUMUS EMPIRIS, RUMUS MOLEKUL, KADAR UNSUR DALAM SENYAWA PART 1

 

 

1.            Tentukanlah rumus empiris senyawa yang mengandung: 26,53% K; 35,37% Cr; sisanya oksigen. (Ar​ O=16; Na=23; K=39; Cr=52)   

 

2.            Tentukanlah rumus empiris senyawa yang mengandung: 29,11% Na; 40,51% S; sisanya oksigen.

(Ar​ O=16; Na=23; K=39; Cr=52)   

 

3.            Suatu hidrokarbon (Cx​Hy​) yang berbentuk gas terdiri dari 80% massa karbon. Tentukan rumus empiris senyawa tersebut. Jika diketahui massa 1 liter senyawa itu (STP) adalah 1,34 gram, tentukan juga rumus molekulnya. (Ar H = 1; C = 12; O = 16)

 

4.            Berapa gram Mn yang terdapat dalam200 gram batu kawi yang mengandung 87% MnO2​? (Ar O = 16; Mn = 55)

 

5.            Berapa gram setiap senyawa berikut diperlukan untuk mendapatkan 100 gram nitrogen?

CO(NH2​)2​ (Ar H = 1; C = 12; N = 14; O = 16; P = 31)

>> Selanjutnya



Share:

Latihan Soal Asam Basa

 

Lengkapilah tabel berikut:

A.   Larutan Asam

No.

Larutan (M)

Harga Ka

Harga pH

Harga α

1.

2.

3.

4.

5.

CH3COOH 0,5

HF 0,5

HCN 2 x  10-2

HNO2 5 x 10-3

HC3H5O3 10-4

1,8 x 10-5

7,2 x 10-10

1,7 x 10-4

4,5 x 10-4

1,38 x 10-4

 

 

       B. Larutan Basa

No.

Larutan (M)

Harga Ka

Harga pH

Harga α

1.

2.

3.

4.

5.

NH4OH 0,1

C6H5NH3 0,5

N2H5OH 5 x  10-2

NaOH 10-3

Ca(OH)2 0,4

1,8 x 10-5

4,2 x 10-10

1,7 x 10-6

-

-

 

 

 

  1. pH dari HCl 0,1 M!

  2. Bila diketahui larutan asam cuka 0,1 M, berapakah pH larutan tersebut?

  3. Hitunglah pH larutab natrium asetat 0,15 M!

  4.  Berapakah pH larutan amonia 0,004M?

  5. Hitunglah pH larutan asam sianida 0,20 M!

  6. 100 ml larutan HCl mempunyai pH = 2 jika diencerkan hingga 1000 ml tentukan konsentrasi larutan HCl setelah pengenceran?

  7. Hitunglah pH larutab natrium asetat 0,15 M jika dicampurkan larutan asam asetat 0,15 M

  8.  100 ml larutan asam sianida 0,20 M  jika dicampurkan larutan 100 ml Natrium Hidroksida 0,1 M . Tentukan Ph Campuran?




Share:

Popular Posts

Followers

Program

Sitemap

Blog Archive