Showing posts with label Kimia. Show all posts
Showing posts with label Kimia. Show all posts

LATIHAN SOAL PENYETARAAN REAKSI 3 KIMIA 10 SMA KURIKULUM MERDEKA

 

1.        Tuliskan persamaan reaksinya:

a.      Magnesium karbonat padat + larutan asam klorida à larutan magnesium klorida + gas karbon dioksida + air

b.      Amonium klorida padat + larutan barium hidroksida à larutan barium klorida + air + gas ammonia

c.       Natrium karbonat padat + larutan asam sulfat à larutan natrium sulfat + gas karbon dioksida + air

d.      Serbuk aluminium oksida + larutan asam klordia à larutan aluminium klorida + air

e.      Larutan barium hidroksida + larutan natrium sulfat à endapan barium sulfat + larutan natrium hidroksida

>> Selanjutnya



Share:

LATIHAN SOAL PENYETARAAN REAKSI KIMIA 10 SMA KURIKULUM MERDEKA

 

1.        Lengkapi persamaan reaksi berikut:

a.      MgCl2(aq) + KOH(aq) à Mg(OH)2(s) + KCl(aq)

b.      C2H5OH(l) + O2(g) à CO2(g) + H2O(g)

c.       Al2O3(s) + NaOH(aq) à NaAlO2(aq) + H2O(l)

d.      KI(s) + H2SO4(aq) à K2SO4(aq) + SO2(g) + I2(g) + H2O(l)

e.      Cu(s) + HNO3 (aq) à Cu(NO3)2(aq) + NO(g) + H2O(l)

f.        Fe2O3(s) + CO(g) à Fe(s) + CO2(g)

g.      HNO3(aq) + Fe2SO4(aq) à Fe2(SO4)3(aq) + Fe(NO3)3(aq) + NO(g) + H2O(l)

h.      Al(s) + H2SO4(aq) à Al2(SO4)3(aq) + H2(g)

i.        C6H12O6(s) + O2(g) à CO2(g) + H2O(g)

j.        Ca3N2(s) + H2O(l) à Ca(OH)2(aq) + NH3(g)

k.       NaBr(s) + H2SO4(aq) à Na2SO4(aq) + SO2(g) + Br2(g) + H2O(l)

l.        (NH4)2SO4(s) + Ba(OH)2(aq) à BaSO4(s) + NH3(g) + H2O(l)

>> Selanjutnya




Share:

SOAL TATA NAMA DAN PENYETARAAN REAKSI KIMIA KELAS 10 SMA

  Tuliskan rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut:

a.      Natrium hidroksida

b.      Asam karbonat

c.       Magnesium fosfat

d.      Ammonium sulfida

e.      Kalium nitrat

f.        Kalsium kromat

g.      Barium hidroksida

h.      Kalsium asetat

i.        Asam fosfat

j.        Ammonium nitrat

k.       Natrium karbonat

l.        Vanadium pentoksida


>> Selanjutnya



Share:

SOAL PH CAMPURAN BASA-BASA KIMIA KELAS 11 SMA

 

1.        Hitunglah pH campuran basa berikut:

a.      100 mL NaOH 0,1 M + 100 mL NaOH 0,2 M

b.      100 mL NaOH 0,1 M + 100 mL Ca(OH)2 0,2 M

c.       100 mL NaOH 0,1 M + 100 mL NH4OH 0,2 M (Kb = 10-5)

d.      100 mL Ca(OH)2 0,1 M + 100 mL NH4OH 0,1 M (Kb = 10-5)

e.      100 mL Ca(OH)2 0,2 M + 100 mL NH4OH 0,2 M (Kb = 10-5)

>> Selanjutnya



Share:

SOAL PENYETARAAN REAKSI KIMIA KELAS 10 SMA


Setarakanlah persamaan reaksi berikut

1.      Na + O2 à Na2O

2.      C2H6 + O2 à CO2 + H2O

3.      NaOH + H2SO4 à Na2SO4 + H2O

4.      Ba(OH)2 + P2O5 à Ba3(PO4)2 + H2O

5.      Al2(CO3)3 + H2O à Al(OH)3 + CO2

6.      PI3 + H2O à H3PO3 + HI

7.      (NH4)2SO4 + KOH à K2SO4 + NH3 + H2O

8.      NaOH + H3PO4 à Na3PO4 + H2O

9.      Ca3(PO4)2 + SiO2 + C à CaSiO3 + CO + P4

10.  Mg(NO3)2 + Na3PO4 à Mg3(PO4)2 + NaNO3

>> Selanjutnya


Share:

SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 5

Soal 6

Dari hasil percobaan reaksi: 2NO(g) + 2H2(g) à N2(g) + 2H2O(g)

Tingkat reaksi untuk reaksi di atas adalah …

Soal 7

Diketahui percobaan kinetika reaksi, yaitu: X + Y à P + Q. Menghasilkan data

Orde reaksi terhadap X adalah … 

Soal 8

Suatu reaksi mempunyai ungkapan laju reaksi v = k[P]2[Q]. Apabila konsentrasi masing-masing pereaksi diperbesar tiga kali, kecepatan reaksinya diperbesar .. kali

Soal 9

Nyatakan laju reaksi pembentukan ozon dari O2 berikut 

3O2(g) à 2O3(g)

Soal 10

Perhatikan data hasil percobaan!

2NO + Br2 à 2NOBr

Tentukan:

a.       Orde reaksi terhadap NO

b.       Orde reaksi terhadap Br

c.       Persamaan laju reaksinya



Share:

SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 4


Soal 1
Gas A dan gas B bereaksi menurut persamaan berikut: A(g) + B(g) à C(g) + D(g)
Pengaruh konsentrasi A dan B terhadap laju reaksi ditemukan sebagai berikut.

Orde terhadap A adalah …

Soal 2
Reaksi gas bromin dengan gas nitrogen oksida sesuai dengan persamaan reaksi: 2NO(g) + Br2(g) à 2NOBr(g). Berdasarkan hasil percobaan diperoleh data
Nilai orde reaksi terhadap NO adalah …

Soal 3
Perhatikan reaksi berikut!
CHCl3(g) + Cl2(g) à CCl4(g) + HCl(g)
Laju reaksi (v) = k[CHCl3][Cl]1/2 . Jika konsentrasi CHCl3 diperbesar dua kali, maka …
a.       Kecepatan reaksi tetap
b.       Kecepatan reaksi menjadi dua kali
c.       Orde reaksi seluruhnya bertambah
d.       Orde reaksi terhadap CHCl3 = 2
e.       Tetapan kecepatan reaksi akan bertambah besar

Soal 4
Reaksi 2NO(g) + O2(g) à 2NO2(g). Persamaan laju reaksinya v = k[NO]2[O2]. Jika volume diperkecil ½ volume semula maka laju reaksinya sebanding laju semula menjadi … kali

Soal 5
Diketahui  data percobaan dari reaksi: 2NO2(g) à 2NO(g) + O2(g) sebagai berikut
Nilai tetapan laju reaksi (k) berdasarkan tabel di atas adalah …



Share:

SOAL PH CAMPURAN ASAM-ASAM KIMIA KELAS 11 SMA

  1. Hitung pH campuran antara asam berikut:
    a. 100 mL HCl 0,1 M dicampur dengan 150 mL H2SO4 0,1 M
    b. 300 mL HNO3 0,1 M dicampur dengan 200 mL CH3COOH 0,1 M (Ka = 10^-5)

  2. Hitung pH campuran antara basa berikut:
    a. 150 mL NaOH 0,1 M dicampur dengan 100 mL Ca(OH)2 0,1 M
    b. 200 mL KOH 0,1 M dicampur dengan 300 mL NH3 0,1 M (Kb = 10^-5)

  3. Hitung pH campuran antara asam basa berikut:
    a. 150 mL HCl 0,1 M dicampur dengan 100 mL Ca(OH)2 0,1 M
    b. 200 mL KOH 0,1 M dicampur dengan 300 mL CH3COOH 0,1 M (Kb = 10^-5)



Share:

SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 3

  1. Sebanyak 0,8 mol dinitrogen pentaoksida (N2O5) dipanaskan dalam ruangan 5 liter sehingga terurai membentuk NO2 dan O2 menurut persamaan :
    4N2O5 (g) --> 4NO2 (g) + O2 (g)
    Dalam 10 detik pertama terbentuk 0,1 mol oksigen. Laju penguraian N2O5 adalah ... Mdt^-1
    A. 0,04
    B. 0,014
    C. 0,01
    D. 0,008
    E. 0,002

  2. Faktor yang tidak mempengaruhi laju reaksi adalah ...
    A. Luas permukaan
    B. Konsentrasi pereaksi
    C. Temperatur
    D. Tekanan
    E. Katalis

  3. Tabel berikut memberi informasi
    P + Q --> R + S
    Tingkat reaksi total adalah ...
    A. 0
    B. 1/2
    C. 1
    D. 2
    E. 3

  4. Diketahui reaksi 
    2A + B2 --> 2AB dengan percobaan sebagai berikut
     
    Berapa waktu yang diperlukan jika [A] = [B2] = 1 M?
    A. 0,5 detik
    B. 1 detik
    C. 1,5 detik
    D. 2 detik
    E. 2,5 detik

  5. Pada reaksi gas hidrogen dan gas nitrogen monoksida diperoleh data
    2H2 (g) + 2NO (g) --> 2H2O (g) + N2(g)
    Harga konstanta laju reaksinya adalah ...
    A. 4 x 10^4
    B. 2 x 10^6
    C. 4 x 10^6
    D. 8 x 10^6
    E. 12 x 10^6


Share:

SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 2

  1. Diketahui reaksi adalah sebagai berikut, A  +  B    AB. Jika orde terhadap B = 1, maka grafik yang sesuai adalah …


  2. Berikut ini adalah data percobaan untuk reaksi berikut ini.
    P + Q --> R + S

    Orde reaksi terhadap Q adalah ...
     
  3. Di antara pasangan pereaksi berikut, yang diharapkan bereaksi paling cepat adalah ...
    A. 20 mL HCl 0,2 M + 20 mL Na2S2O3 0,1 M pada 30 ºC
    B. 20 mL HCl 0,1 M + 20 mL Na2S2O3 0,1 M + 10 mL air pada 30 ºC
    C. 20 mL HCl 0,1 M + 20 mL Na2S2O3 0,1 M pada 40 ºC
    D. 20 mL HCl 0,2 M + 20 mL Na2S2O3 0,1 M pada 40 ºC
    E. 20 mL HCl 0,2 M + 20 mL Na2S2O3 0,1 M + 20 mL air pada 40 ºC

  4. Energi pengaktifan adalah ….
    A. Energi 
    yang diperlukan untuk menghasilkan perubahanh kimia
    B. Energi yang diperlukan untuk memutuskan ikatan kimia pada molekul pereaksi sehingga reaksi dapat berlangsung.
    C. Energi 
    minimal yang diperlukan molekul-molekul untuk melakukan suatu tabrakan yang efektif sehingga menghasilkan reaksi.
    D. Energi maksimal yang diperlukan untuk molekul-molekul untuk bertabrakan sehingga menghasilkan perubahan kimia
    E. Energi kalor yang diperlukan molekul-molekul agar suatu perubahan kimia dapat berlangsung.

  5. Diketahui data percobaan reaksi :
    I2 (aq) + ClO- (aq) + 2OH(aq) --> 2IO- (aq) + Cl-(aq) + H2O (l) sebagai berikut
    Reaksi tersebut merupakan reaksi tingkat …………….
     




Share:

SOAL LAJU REAKSI KIMIA KELAS 11 SMA PART 1

  1.  Laju reaksi P + Q --> R + S dinyatakan sebagai penambahan konsentrasi
    A. zat P setiap waktu
    B. zat P dan Q setiap waktu
    C. zat P, Q, dan R setiap waktu
    D. zat P, Q, R, dan S setiap waktu
    E. zat R dan S setiap waktu
     
  2. Madu dengan massa jenis 1,4 gram/cm3 mengandung glukosa (Mr = 180) sebanyak 35% b/b. Kemolaran glukosa dalam madu adalah …
    A. 0,8 M
    B. 1,8 M
    C. 2,4 M
    D. 2,7 M
    E. 3,0 M

  3. Larutan yang sama konsentrasinya dengan 20 g CaCO3  (Mr = 100) dalam 1 liter larutan adalah ….
    A. 9,8 g H2SO4 (Mr = 98) dalam 500 ml larutan
    B. 8,0 g NaOH (Mr= 40) dalam 500 ml larutan
    C. 0,2 
    mol NaCl dalam 100 ml larutan
    D. 0,1 
    mol NaCl dalam 200 ml larutan
    E. 5 mol larutan HCl di dalam 2,5 liter larutan

  4. Diketahui reaksi
    N2O5 (g) --> 2NO2 (g) + 1/2 O2 (g)
    Jika laju reaksi penguraian N2O5 adlah 5 x 10-1, maka laju reaksi pembentukan gas NO2 adalah …..

  5. Kalsium karbonat larut dalam asam klorida membentuk gas karbon dioksida menurut persamaan :

    CaCO3 (s) + 2HCl (aq) --> CaCl2 (aq) + H2O (l) + CO2 (g)

    Cara 
    praktis menentukan laju reaksi adalah mengukur ….
    A. laju berkurangnya CaCO3
    B. laju berkurangnya konsentrasi HCl
    C. laju terbentuknya CaCl2
    D. laju pembentukan CO2
    E. laju pembentukan air




Share:

Soal dan Pembahasan Molaritas Laju Reaksi Kimia Kelas 11 SMA

  1. Ke dalam aluminium sulfat Al2(SO4)3 sebanyak 3,42 gram ditambahkan air sehingga volume larutan berjumlah 2 L. Jika diketahui Ar (Al = 27; S = 32; O = 16) kemolaran larutan yang terbentuk adalah ... M

  2. Massa asam oksalat (H2C2O4.2H2O) yang diperlukan untuk membuat 100 mL larutan asam oksalat 0,1 M adalah ... (Ar C = 12, H = 1, O = 16)

  3. Konsentrasi larutan yang mengandung 3 gram pupuk urea (CO(NH2)2) dalam 200 mL larutan adalah ... M (Ar C = 12, O = 16, H = 1, N = 14)

  4. Larutan 750 mL NaOH 0,2 M mengandung NaOH (Mr = 40) sebanyak ... g

  5. Jika 7,1 g Na2SO4 dilarutkan dalam air hingga volume 100 mL, konsentrasi ion Na+ dalam larutan tersebut adalah ... M

  6. Jika 100 mL larutan HNO3 6 M ditambahkan ke dalam 400 mL air, kemolaran larutan HNO3 setelah diencerkan adalah ... M

  7. Untuk memperoleh konsentrasi Cl- 0,10 M, sebanyak 250 mL larutan CaCl2 0,15 M harus diencerkan sampai menjadi ... mL 
     



Share:

Soal dan Pembahasan Redoks, Sel Volta, dan Elektrolisis Kimia Kelas 12 SMA

 

  1. Zn + NO3 - --> ZnO2 2- + NH3 (suasana basa), setarakan dengan metode setengah reaksi!

  2. Cr(OH)3 + H2O2 --> CrO4 2- + H2O (suasana basa), setarakan dengan metode setengah reaksi!

  3. Diketahui data potensial standar:
    Mg2+ (aq) + 2e --> Mg (s)    Eo = -2,37 V
    Ag+ (aq) + e --> Ag (s)          Eo = + 0,8 V

    Suatu sel volta terdiri atas elektrode Mg dalam larutan Mg(NO3)2 dan elektrode Ag dalam larutan AgNO3. Apabila konsentrasi larutan 1 M, tentukanlah:
    a. potensial sel
    b. reaksi sel
    c. notasi sel

  4. Sebut dan jelaskan inhibitor berdasarkan mekanisme pengendaliannya!

  5. Dalam suatu sel elektrolisis larutan CuSO4, dengan arus listrik sebesar 1,5 A selama 2 jam. Tentukan massa tembaga yang diendapkan!

<< Pembahasan


Share:

Soal dan Pembahasan Menentukan PEI, PEB, Struktur Lewis KIMIA SMA

Carilah PEI/PET, PEB, dan STRUKTUR LEWIS senyawa berikut:

  1. SF2

  2. SF6

  3. XeF2

  4. IF3

  5. XeF3 + 
<< Pembahasan

Share:

Soal dan Pembahasan Termokimia Kimia Kelas 11 SMA

  1. Sebutkan ciri-ciri reaksi eksoterm!

  2. Berilah contoh tentang peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang menunjukkan sistem terisolasi!

  3. Apakah perbedaan antara entalpi pembentukan dan penguraian?

  4. Perhatikan reaksi kimia:
    Ba(OH)2.8H2O(s) + 2NH4Cl --> BaCl2.2H2O(s) + 2NH3(g) + 8H2O(l)!
    Reaksi kimia tersebut termasuk reaksi apa? Jelaskan jawaban Anda!

  5. Diketahui:
    ΔHf CaCO3(s) = -1.207 kJ/mol
    ΔHf CaO(s) = -635,5 kJ/mol
    ΔHf CO2(g) = -394 kJ/mol

    Tentukan perubahan entalpi pada proses peruraian CaCO3 dengan reaksi:
    CaCO3(s) --> CaO(s) + CO2(g)!

<< Pembahasan
Share:

Popular Posts

Followers

Program

Sitemap

Blog Archive